Selamat Datang Di Blog MAKALAH DAN SKRIPSI
Terima kasih atas kunjungan Anda di blog MAKALAH DAN SKRIPSI,
disini Anda dapat mencari bahan tugas hukum, ekonomi, Pendidikan, Pertanian, Sosial dan Politik. Contoh untuk hukum: makalah etika profesi dan penegakkan hukum, hukum agraria, pidana khusus, filsafat hukum, antropologi hukum, proposal penelitian hukum dan lain-lain.

Pemasaran Melalui Internet

Saluran terbaru dari pemasaran langsung adalah saluran elektronik, atau dengan istilah perdagangan elektronik yang menggambarkan satu varietas luas dari perangkat lunak atau sistem komputer elektronik. Seperti penggunaan internet dan layanan on-line.

Pembeli komsumen yang paling populer melalui internet sudah sangat jauh hingga mencapai perangkat keras dan perangkat lunak komputer, tiket penerbangan, buku, musik. Transaksi bisnis melalui internet bervolume jauh lebih tinggi dan meliputi berbagai macam barang dan jasa.

Internet adalah jaringan komputer Web global yang memungkinkan komunikasi global yang lebih cepat dan terdesentralisasi. Para pengguna internet dapat menjelajahi internet dan menjelajahi teks, grafik, gambar, dan suara yang sepenuhnya terpadu. Pemakai dapat mengirim e-mail, bertujar pikiran, berbelanja barang-barang, serta mengakses berita, resep makanan, informasi seni, dan informasi bisnis.

Konsumen On-Line

Ketika lebih banyak orang beralih ke internet, populasi cyberspace menjadi lebih banyak orang yang menggunakan dan terbedakan.

mereka dapat memperoleh informasi yang obyektif mengenai lini berbagai merek, yang meliputi biaya, harga, keistimewaan, dan mutu, tanpamengandalkan produsen dan pengecer.

  1. mereka dapat mulai meminta iklan dan informasi dari produsen.
  2. mereka dapat merangcang tawaran dari produsen yang mereka inginkan.
  3. mereka dapat menggunakan agen perangkat lunak untuk mencari dan mengundang tawaran dari berbagai penjual.

Kelebihan :

Ada beberapa manfaat bagi pembeli potensial:

1. Kemudahan: para pelanggan dapat memesan produk 24 jam sehari di mana pun mereka berada. Mereka tidak harus berkendaraan untuk mencari dan memeriksa barabg-barang.

2. Infomasi: para pelanggan dapat memperoleh setumpuk informasi komparatif tentang perusahaan, produk, dan pasaing tanpa meninggalkan kantor atau rumah mereka.

3. Rongrongan yang lebih sedikit: para pelanggan tidak perlu menghadapi atau melayani bujukan dan faktor-faktor emosional: mereka juga tidak perlu menunggu dalam antrian.

· Manfaat bagi pemasar:

1. Penyaesuaian yang cepat terhadap kondisi pasar: perusahaan –perusahaan dapat dengan cepat menambahkan produk pada tawaran mereka serta mengubah harga dan produk

2. Biaya yang lebih rendah: para pemasar on-line dapat menhindari biaya pengelolaan toko dan biaya sewa, asunransi, serta prasarana yang menyertainya.

3. Pengukuran besar pemirsa: para pemasar dapat mengetahui berapa banyak orang yang mengunjungi situs online mereka.


Kelemahan:

Pemasaran online tidak selalu cocok untuk setiap perusahaan juga tidak selalu cocok untuk setiap produk. Internet kurang berman faat untuk produk-produk yang harus disentuh atau diperiksa sebelumnya.

Enter your email address to get update from All Of Cinta.
Print PDF
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

2 komentar

Makasi telah mampir, makasi anda berkenan tukeran link dengan saya Tukeran link cukup komen di postingan saya tentang tukeran link dan pasang link ke http://artha.web.id dari blog anda ini. Link anda telah saya padang di blog teman silahkan di cek di http://artha.web.id.

Sering sering komen di blog saya ya :)

Terima kasih

Balas

Terimakasih jg telah memasang link saya, dan makasih jg buat infonya... Insya Allah... saya akan sering2 komen di blog anda...
Sesama warga yang baik gak ada salahnya saling berkunjung

Balas
Copyright © 2013. makalah dan skripsi - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib Proudly powered by Blogger